SUARAPOLRI.COM-Personil Polsek Cicalengka Polres Kota Bandung melaksanakan monitoring dan pengamanan Vaksinasi kepada warga,yang merupakan program pemerintah dalam rangka menekan Penyebaran Covid-19. dan memastikan kondisi fisik bebas dari indikasi Covid 19, serta meningkatkan kekebalan daya tahan tubuh
Vaksinasi kepada masyarakat dalam rangka percepatan penanganan pandemi Covid-19. Vaksin kepada warga ini merupakan dosis kesatu dan kedua, yang dilaksanakan di Kp.Cikuya Rw.06 Desa Cikuya Kec.Cicalengka Kab.Bandung, dalam kegiatan nya para penerima vaksi harus melakukan beberapa proses diantaranya, terlebih dahulu melakukan pendaftaran, dilanjutkan dengan pemeriksaan screening, kemudian dilakukan penyuntikan vaksin dan Observasi.
Kapolsek Cicalengka Kompol Aep Suhendi.SH mengatakan kegiatan monitoring dan pengamanan kegiatan Vaksin Covid-19 ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman. Kegiatan Vaksinasi merupakan agenda prioritas pemerintah, Polri bersinergi dengan TNI melaksanakan pengamanan dan monitoring untuk mensukseskan program vaksinasi,(San)