Perkuat Mental Spiritual, Personil Polres Sarmi Laksanakan Ibadah Bintrohtal

PAPUA | SP – Dalam rangka memperkuat mental dan spiritual personil, maka polrs sarmi melaksanakan ibadah binrohtal nasrani yang dilgelar di gedung wira dharma wicaksana polres sarmi pagi tadi. Kamis (14/04/2022),

Ibadah binrohtal nasrani yang digelar merupakan rutinitas kegiatan polres sarmi dalam membina mental dan spiritual personil setiap minggunya baik nasrani maupun muslim. Ibadah bintal nasrani yang digelar dilayani oleh Pdt. Yustan Sumake dengan siraman rohaninya untuk membangkitkan kembali rohani para personil polres sarmi.

Baca Juga  Bhabinkamtibmas Paledang Polsek Lengkong Melaksanakan Kegiatan Patroli siang di Wilayah Hukum Polsek Lengkong

Pembacaan firman Tuhan terambil didalam Mazmur 42 1 : 3 ( Kerinduan kepada Allah ) merupakan renungan singkat. Pelayan firman dalam khotbahnya mengajak para personil polres sarmi dalam pelayanannya kepada masyarakat harus memiliki integritas Allah dan setia melayani Tuhan seperti bani korah,”,ujar pdt. yustan sumake

“Bani korah merupakan hamba Tuhan yang sangat dekat dengan Tuhan, sehingga ia terkadang ditanyai dimanakah Tuhanmu, masakan engkau adalah hamba yang setia, namun banyak sekali masalah yang anda dapat tapi engkau tidak mendapat pertolongan.

Baca Juga  Polrestabes Surabaya Amankan Empat Orang Tersangka Kasus Pencabulan Anak Dibawah Umur

“Hal yang dapat kita ambil dari ini adalah ketika kita dekat dan setia dengan Tuhan, maka Tuhan akan turut serta dalam setiap pergumulan hidupmu menurut waktu dan rancanganNya”,ujar pdt. yustan. (115)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *