Kanit lantas Polsek Bojongloa kidul pengamanan Pendistribusian Vaksin Covid Astrazeneca Ke Dinkes Kota dan kab se jawa barat di Pergudangan Bizpark Kel. Cibaduyut Kec. Bojongloa Kidul Kota Bandung.

Suarapolri.com – Bandung – Minggu, tanggal 22 Agustus 2021 pukul 08.00 Wib  di Gudang penyimpanan Vaksin di Pergudangan Bizpark Blok A.8 No. 25 Kel. Cibaduyut Kec. Bojongloa Kidul Kota Bandung, telah berlangsung Pendistribusian Vaksin Astrazeneca Covid-19 Ke Dinkes kab/kota se jawa barat.

Maksud dan Tujuan kegiatan tersebut adalah dalam rangka memberikan Vaksin Covid-19 dari Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, serta sebagai upaya dari Pemerintah untuk menghentikan pandemi Covid- 19.

Adapun kendaraan dan pendistribusian Vaksin Covid-19 tersebut dilakukan melalui jalur darat dengan tujuan adalah sebagai berikut :
1. (satu) kendaraan Box No. Pol B 9212 CXS dengan supir Sdr. Haris dan pendampingnya Sdr. Mausul.
2. (satu) kendaran Box No. Pol B 9507 CXS dengan supir Sdr. Taufik.
3. (satu) kendaraan Box No. Pol B 9267 CXS dengan supir Sdr. Zaelani dan pendaming Sdr. Zabal.

Baca Juga  Kabid Humas Polda Jabar : Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke -76 Polisi Ziarah Ke Makam Pahlawan Batujajar

Pendistribusian Vaksin Astrazeneca sebagai berikut :
1. Kabupaten Karawang : 850 Vial
2. Kabupaten / Kota Beka : 850 Vial
3. Kabupaten Sukabumi : 1300 Vial
4. Kabupaten Bogor : 1200 Vial
5. Kabupaten Kuningan : 1800 Vial
6. Kabupaten Majalengka : 1800 Vial
7. Kabupaten Sumedang : 350 Vial
8. Kabupaten Purwakarta : 500 Vial
9. Kabupaten Indramayu : 900 Vial
10.Kabupaten Cirebon : 100 Vial
11.Kabupaten Subang : 100 Vial
12.Kabupaten Bandung : 3820 Vial
13.Kota Tasikmalaya : 100 Vial
14.Kota Cimahi : 100 Vial

Berikut Nama Anggota Pam Pengawalan Vaksin dan unit kendaraan yang membawa Vaksin Covid – 19 dari Gudang Vaksin Prov. Jabar di kawasan Bizpark Kel. Cibaduyut, Kec. Bojongloa Kidul Kota Bandung serta nama personil yang terlibat pengawalan dan No. Pol dan Anggota Sebagai Berikut :

Baca Juga  Breaking News, Gegana KorpBrimob Polri Ringkus Pelaku Teror di Lippo Cikarang

1 (satu) Kendaraan R4 Patwal Polres Subang Nopol VIII 1132 – 36
– Aipda Dwi Panca
– Brigadir Ery
1 (satu) Kendaraan R4 Patwal Polres Purwakarta Nopol VIII 1121- 35
– Aiptu Deni
– Bripka Agus
1 (satu) Kendaraan R4 Patwal Karawang Nopol VIII 1108 – 34
– Aiptu Eka
– Aiptu Didi

Sekitar pukul 09.00 Wib Rombongan kendaraan Distribusi Vaksin Covid 19 meninggalkan Gudang Logistik B Material Penanganan Covid 19 Pemprov. Jabar Komplek Kopo Bizpark Blok A8 No. 25 Kota Bandung lokasi Kota/Kabupaten se Jawa Barat.

Baca Juga  Wujud Bakti Brimob Polda Jabar Dalam Menindaklanjuti Penerapan Protokol Kesehatan Di Desa Wanakerta

Adapun Pengamanan Sbb:
– Polsek Bojongloa Kidul 2 Personil
– Koramil 1 Personil.

Catatan:
Untuk sisa vaksin yang ada di Penyimpanan Vaksin Gudang Bizpark sejumlah :
– Sinovac 8280 Vial
– Sinopharm 6440 Vial
– Astrazaneca 776 Vial

Kapolrestabes Bandung Kombes Pol Aswin Sipayung, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Bojongloa kidul  Kompol Ari Purwantono SE  menjelaskan “TNI-Polri berkomitmen akan melakukan pengawalan dan pengamanan guna memastikan program program pemerintah dalam pemberian vaksin Covid-19 kepada seluruh masyarakat khususnya di wilayah polsek Bojongloa kidul bisa berjalan dengan sukses dan aman,” ujar kapolsek.

(Bram)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *